Pelepasan Jamaah Calon Haji Desa Wukirsari
12 Juli 2018 11:30:34 WIB
Sebanyak 27 calon haji yang berasal dari Desa Wukirsari resmi dilepas pada 11 Juli 2018. Pelepasan ini ditandai dengan ikrar pamit dari jamaah calon haji yang diwakili oleh Hanung Raharjo, S.T. yang juga merupakan ketua DPRD Kabupaten Bantul. Dalam ikrar tersebut, beliau menyampaikan permohonan maaf dan doa restu agar para jamaah calon haji diberikan kelancaran dalam menunaikan ibadah haji nantinya.
Acara pelepasan jamaah calon haji yang diselenggarakan Ikatan Persaudaraan Haji Indonesia (IPHI) Desa Wukirsari kerja sama dengan Pemerintah Desa Wukirsari dan Takmir Masjid Al-Huda Bendo ini cukup menarik perhatian masyarakat. Terhitung sekitar 650 warga selain tamu undangan hadir dalam acara tersebut.
Selain acara seremonial pelepasan jamaah calon haji, acara ini juga dimeriahkan oleh penampilan kelompok hadroh masjid Al-Huda Bendo dan ditutup dengan pengajian serta doa oleh Habib Sayidi Baraqbah.
(C. Hadisetya)
Komentar atas Pelepasan Jamaah Calon Haji Desa Wukirsari
Formulir Penulisan Komentar
Mobil Siaga Wukirsari
W.A PELAYANAN
REALISASI APBKAL TAHUN ANGGARAN 2023
PESONA DESA WISATA WUKIRSARI
Desa Budaya Wukirsari
APBKAL TA 2024
Lagu Indonesia Raya
Tautan
Profil Desa Wukirsari
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- LIVE || SHOLAWAT AGUNG RANGKAIAN HAUL KE-34 AL MAGHFURLAH SIMBAH KH.AHMAD MARZUQI ROMLI (02-01-2025)
- LIVE || MAJELIS MUJAHADAH MALAM RABU PON DAN SHOLAWAT GUS MUSTA'IN - USTADZ H. ABIDIN ASSALAMI
- LIVE || MAJELIS TAKLIM & SHOLAWAT MUSHOLA NURUL HUDA#29 DES 2024
- SHOLAWAT AGUNG Rangkaian Peringatan haul Ke-34 Almaghurlah Simbah KH.Ahmad Marzuqi Romli
- LIVE || KEPYAKAN BKK KABUPATEN KOTA DAN BKK KALURAHAN DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA TAHUN 2024
- SK NO 15 TH 2024 - TENTANG TPPS TIM PERCEPATAN PENURUNAN STUNTING KALURAHAN WUKIRSARI
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License