Kedungbuweng Wakili Imogiri Lomba Kamling
20 Februari 2020 14:03:36 WIB
Lomba Kamling Tingkat Polres Bantul pada tahun ini diikuti oleh 17 Kecamatan se-Kabupaten Bantul. Kecamatan Imogiri memilih Pos Kamling Kedungbuweng untuk mewakili Lomba Kamling Tingkat Polres Bantul.
Acara dilaksanakan di Pos Kamling RT 03 Kedungbuweng, Wukirsari. Acara dihadiri oleh Kanit Binkamsa Polres Bantul, Tim Juri Lomba Kamling Polres Bantul, Panit Binmas Polsek Imogiri, Panit Intel Polsek Imogiri, Lurah Desa Wukirsari, Kasie Pemerintahan Wukirsari, Ibu Dukuh Kedungbuweng, Ketua RT se-Kedungbuweng, Awak Kamling RT 03 Kedungbuweng, warga masyarakat Kedungbuweng, Babinsa Wukirsari, Bhabinkamtibmas Desa Wukirsari.
Kegiatan Penilaian Lomba Kamling Tingkat Polres Bantul ini dilaksanakan untuk menghidupkan semangat jaga bagi warga masyarakat. Dalam kegiatan penjurian tersebut selain dinilai kelengkapan Pos Kamling juga dilaksanakan simulasi oenangkapan oencuri dan oenanganan korban tanah longsor.
Red : D. E. Oktamara
Formulir Penulisan Komentar
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Penyerahan dan Penanaman Pohon Demi Terwujudnya Lingkungan Hijau
- Mabes TNI Membuka Pendaftaran Calon Perwira Prajurit Karir (Khusus Tenaga Kesehatan)
- BLKPP DIY kembali membuka pelatihan APBN angkatan 1 tahun 2021
- SURAT EDARAN: "Penerapan Protokol Kesehatan Pencegahan Penularan Corona Virus Disease 2019 (Covid-19
- Pengambilan Sumpah dan Pelantikan Pamong Kelurahan dan BAMUSKAL Wukirsari Kapanewon Imogiri
- Serah Terima IPAL untuk Masyarakat Bendo
- Serah Terima IPAL Dusun Nogosari I
Tautan
Transparansi APBDes
